Android
Cara Memasukan Pallet Warna Di Infinite Design|Ngebet Design
Cara Memasukan Pallet Warna Di Infinite Design
Hai,temen temen kali ini saya akan menjelaskan tentang bagaimana cara memasukan pallet warna di aplikasi infinite design.Mungkin kalian bertanya tanya?,"Bang kenapa harus masukin pallet warna,kan udah ada di aplikasi nya itu sendiri?".ya memang sudah ada tetapi cara ini supaya temen temen dapat mudah memilih warna tanpa harus mengatur warna terlebih dahulu seperti warna kulit,bibir,mata dll.Langsung saja ke kepenjelasannya.
Baca Juga:
- Cara Memasukan Pallet Warna Di Photoshop
- Cara Membuat Minimalistic Avatar Di Infinite Design
- Tools Yang Digunakan Untuk Membuat Vector Infinite Design
1.Langkah pertama kalian download link/gambar pallet warnanya,kalian buka google chrome kemudian kalian ketikan pallet warna infinite design,disana terdapat banyak sekali pallet warna contoh nya seperti di bawah ini.
2.Langkah kedua buka aplikasi infinite design kalian kemudian klik new kemudian oke.
3.Klik titik tiga di pojok kanan atas kemudian klik import dan masukan pallet warna yang sudah kalian download tadi.
Baca Juga:Tutorial Lightroom CC
4.Setelah itu klik menu tools lalu pilih tool circle,jika kalian males membuat lingkaran karena lama kalian bisa klik icon duplicate pada menu tools,dan hasilnya seperti di bawah ini.
5.Kemudian klik menu tools dan pilih icon edit,lalu temen temen klik lingakaran yang tadi di buat dan kemudian akan muncul seperti ini.
Kemudian temen temen klik lingakaran yang saya sudah lingkari,temen temen pilih ikon pensil.
Baca Juga:Cara Membuat Tulisan Bergambar
Setelah itu arahkan ke pallet warna yang kalian download tadi,secara otomatis akan berubah sendiri warna lingkaran hitam tadi menjadi warna yang kalian pilih lalu tekan tanda centang,ini dilakukan secara berulang.
6.Jika semua sudah langkah selanjutnya kalian tekan menu tools lalu pilih ikon select dan kemudian pilih salin,lalu salin ke layer baru.
Mungkin itu yang dapat saya sampaikan kurangnya saya mohon maaf,terima kasih.
Mungkin dari temen temen masih bingung silahkan komen di bawah sini,atau mungkin temen temen pengen lihat hasil karya saya kalian bisa lihat di instagram saya.
@andikaputranur_
Jangan lupa di follow
Posting Komentar
6 Komentar
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusjadi begitu ternyata caranya toh
BalasHapusKuota komik axis untuk apa saja
Thanks Mantap juga..
BalasHapusSalam balik: Mengatasi Apps Youtube gagal Updatek