Panel Panel Adobe Photoshop Cs6

Panel-Panel Yang Ada Di Adobe Photoshop cs6


1.Menu Bar


Baris menu yang berada di paling atas di tampilan Adobe Photoshop,menu ini berisikan tentang sdaftar perintah untuk mengatur file,mengolah layer dan data.Pada menu ini berisikan menu-menu file,edit,image,layer,Type,select,view,window dan help.

2.Toolbox

Sebuh tempat berisikan tools perintah yang digunakan untuk mengedit dan mengatur objek ,gambar dan foto yang akan dikerjakan.Tools  ini merupakan hal paling penting dalam Adobe Photoshop.

3.Workspace

Merupakan panel yang digunakan untuk mengubahphotoshop  tampilan  untuk mempermudah kamu dalam pengeditan.

4.Option Bar

Merupakan bagian yang berisikan sejumlah tools perintah yang dapat kamu gunakan untuk mempermudah dalam pengerjaan menggunakan photoshop,perintah ini menyesuaikan dengan tools yang kamu pilih dan kamu gunakan.


5.Document Bar

Panel ini menampilkan dokumen yang aktif dan sedang kamu gunakan dalam proses pengeditan.

6.Pallet

Panel ini berisikan informasi tentang laman kerja yang sedang aktif.perintah yang bisa digunakan untuk memanipulasi gambar,layer,dan pallet.

7.Document Windows

Panel ini menampilkan lembar kerja yang sedang kamu gunakan dalam pengerjaan editing.


8.Informasi Bar

Menampilkan Informasi dokumen yang sedang aktif.

Posting Komentar

0 Komentar