Cara Membuat Foto Tiny Planet Di Android

Tiny Planet dari namanya saja kita sudah dapat mengartikan bahwa tiny berarti kecil dan planet dapat disimpulkan bahwa tiny planet adalah planet kecil,effect foto yang dibuat seperti planet namun dalam versi kecil(mini).Dalam pembuatan effect ini dapat dilakukan dengan software di komputer dan laptop sebagai contoh adobe photoshop.

Namun itu dulu,semakin berkembangnya bidang teknologi effect tiny planet dapat dibuat menggunakan smartphone android,tak hanya praktis dalam pembuatannya dengan menggunakan android kamu juga bisa menghemat waktu dan masih banyak kelebihannya.Banyak sekali aplikasi yang menyediakan effect tiny planet ini contohnya seperti Tiny Planet Maker,Tiny Planet FX Pro,Picsart dan lain-lain.

tiny Planet


Penasaran? Bagaimana cara membuatnya,kali ini saya akan menjelaskan tutorial Cara Membuat Effect Tiny Planet Di Android menggunakan aplikasi Picsart.Bahan penting yang harus kamu siapkan yaitu foto 360,tenang jangan panik foto 360 tersedia banyak di google kamu tinggal ketikan kata kuncinya foto 360 di kolom pencarian.

Cara Membuat Effect Tiny Planet Di Android Sebagai Berikut:


1. Buka aplikasi Picsart,tunggu sampai jendela terbuka.

2. Masukan foto 360 yang sudah kamu download tadi dengan cara klik Tanda PLUS yang ada di bawah layar Handphone.
Tiny Planet

3. Masuk pada menu EFFECT>RUSAK>TINY PLANET
tiny Planet

Catatan:

Silahkan kamu bisa ubah pencahayaan,saturasi dan lain-lain di menu alat.

Mungkin itu yang bisa admin sampaikan kurangnya mohon maaf,bagi kamu yang sudah baca tutorial ini sampai akhir saya ucapkan terima kasih.Sampai jumpa di tutorial selanjutnya selamat berkreasi dan terus berkarya,jangan lupa kunjungi artikel saya yang lain.




Posting Komentar

0 Komentar